Tag: investasi online

Tahapan Belajar Investasi Online yang Perlu Kamu Lewati

Jangan sampai salah langkah, simak tahapan belajar investasi online yang perlu kamu lewati! Memulai investasi bukan hal mudah yang hanya bisa dipelajari selama satu malam saja, Sahabat GandengTangan. Ada beberapa tahapan yang perlu dipelajari untuk bisa melangkah ke tahap yang lebih berisiko, sekaligus menguntungkan di masa depan. Sebagai investor...

3 Aset yang Perlu Kamu Catat Setiap Tahun

Tahun ini udah catat aset kamu belum? Hm, 3 aset ini perlu dicatat setiap tahun, Sahabat GandengTangan. Selain karena mesti lapor pajak setiap tahun, mencatat aset juga diperlukan untuk mengecek status keuangan kamu setiap tahunnya, lho. Iya, dengan begitu kamu bisa membuat formula perencanaan keuangan lebih tepat setiap bulannya....

Ini Dia Metode Mengatur Uang Paling Sederhana!

Bagi sebagian orang mungkin mengatur uang bukanlah hal mudah, setuju, nggak? Sebaliknya, justru ada juga yang berpikir bahwa menghabiskan uang adalah hal yang paling mudah daripada mengaturnya. Dari kedua pemikiran tersebut enggak ada yang benar dan salah. Keduanya sama-sama masuk akal, tergantung dengan bagaimana kita mengatur keuangan setiap harinya....

5 Kendala yang Sering Terjadi Saat Ingin Memulai Investasi Online

Siapa nih yang selalu merasa punya kendala setiap mau memulai investasi online? Ada aja kendala atau godaan untuk mulai investasi. Misalnya, seperti beberapa kendala investasi berikut ini! Katanya, kalau mau melakukan hal baik itu selalu ada aja godaan yang membuat kita gagal untuk melakukannya. Nah, mungkin hal itu terjadi...

Menyelisik Investasi Online P2P Lending, Cara Kerja Hingga Risiko yang Mungkin Terjadi

Apa itu P2P Lending? Bagaimana cara kerjanya dan apa saja risiko saat melakukan pendanaan online di instrumen ini? Cari tahu jawaban selengkapnya di artikel ini! Maraknya platform pendanaan online sudah kita rasakan saat ini. Namun sayangnya, masih banyak juga yang masih belum paham, bagaimana cara menentukan platform yang tepercaya...

5 Kebutuhan yang Perlu Kamu Utamakan Saat Mengatur Keuangan

Begitu banyak kebutuhan yang perlu dipenuhi, tapi yang mana yang harus ditentukan? Kita cari tahu jawabannya dalam artikel ini ya! Kebutuhan setiap orang berbeda-beda, tergantung dengan cara hidup kita masing-masing. Tapi, pada dasarnya, untuk bisa mengatur keuangan dengan baik, Gita punya 5 kebutuhan yang perlu kamu utamakan. Kelima kebutuhan...

7 Fitur Unggulan GandengTangan, Platform P2P Lending Tepercaya!

GandengTangan, platform p2p lending Indonesia yang aman dan terpercaya. Kenapa? Ini dia fitur keunggulannya! Dunia fintech kini semakin ramai bersamaan dengan makin menjamurnya dan peer to peer lending (P2P lending) dalam beberapa tahun terakhir. Tren ini pun sedikit banyak telah mengubah pola investasi masyarakat. Ini tentu merupakan kabar baik,...

Mana yang Lebih Penting, Dana Darurat atau Investasi?

Lebih baik mendahulukan dana darurat atau investasi? Dalam mengatur keuangan, kita mesti memahami prioritas berdasarkan kondisi keuangan. Dana darurat atau investasi lebih dulu? Nah, untuk bisa menentukan mana yang lebih penting antara dana darurat dan investasi. Kamu mesti tahu pengertian dari dana darurat dan investasi itu sendiri. Dana Darurat...

Tambah Pendapatan Secara Online Lewat Investasi Modal Kecil

Bagi sebagian orang masih belum paham kenapa investasi modal kecil menjadi salah satu pilihan yang tepat untuk tambah pendapatan secara online. Didukung dengan pernyataan Warren Buffet, jangan hanya bergantung kepada satu pendapatan saja, melakukan investasi modal kecil itu bisa menghasilkan tambahan pendanaan yang lumayan daripada tidak sama sekali. Salah...

Alokasikan Gaji Fresh-Graduate Secara Bijak Seperti Ini!

Baru pertama kali dapat gaji sebagai fresh graduate? Jangan kalap ya, coba baca tips cara alokasi gaji fresh graduate di sini! Saat menjadi mahasiswa biasanya pendapatan kita cukup terbatas dan mesti pintar-pintar mengatur uang, jadi kalau kamu sudah terima gaji bisa lebih pintar mengurus uang, jangan kalap saat terima...