Category: Redaksional

Dead Cat Bounce: Apa itu dan Bagaimana Memanfaatkannya dalam Strategi Investasi

Dead Cat Bounce: Apa itu dan Bagaimana Memanfaatkannya dalam Strategi Investasi Apa Itu Dead Cat Bounce? Dead Cat Bounce adalah istilah yang digunakan dalam analisis teknikal untuk menggambarkan pergerakan harga yang kecil setelah tren jatuh yang signifikan. Banyak investor yang tidak menyadari bahwa ini hanyalah sementara dan harga akan...

Apa itu Proposal, Contoh Proposal Dan Cara Membuatnya

Apa itu Proposal, Contoh Proposal Dan Cara Membuatnya Sahabat, proposal dapat dibuat untuk berbagai tujuan, mulai dari mengajukan sponsorship, dana hibah, maupun bisnis. Proposal merupakan bagian penting dalam proses persuasi, karena dengan membuat proposal yang baik, Anda dapat memberikan informasi yang cukup untuk meyakinkan pihak lain agar mau memberikan...

Prediksi pertumbuhan ekonomi tahun 2023

Prediksi pertumbuhan ekonomi tahun 2023 Sahabat, perekonomian merupakan faktor penting yang mempengaruhi kehidupan sehari-hari masyarakat. Oleh karena itu, tidak heran jika banyak orang yang penasaran dengan prediksi pertumbuhan ekonomi di tahun 2023. Apakah ekonomi akan terus tumbuh seperti sebelumnya atau justru akan mengalami penurunan? Berikut ini adalah ulasan mengenai...

Tingkatkan Literasi Keuangan Kamu, Dengan Nonton Film Ini Sahabat!

Tingkatkan Literasi Keuangan Kamu, Dengan Nonton Film Ini Sahabat! Sahabat, film tentang keuangan memang selalu menarik untuk ditonton. Apalagi jika film tersebut bercerita tentang cara mengelola keuangan dengan baik dan bijak. Tak hanya memberikan hiburan, film-film seperti ini juga bisa memberikan pelajaran yang bermanfaat bagi kita semua. Maka tak...

Fintech Vs Multifinance Pinjaman Online : Serupa Akan Tetapi Tidak Sama

Fintech Vs Multifinance Pinjaman Online Fintech: Serupa Akan Tetapi Tidak Sama. “Kian menjamur, peer to peer lending atau pinjaman online fintech & pinjaman online multifinance keduanya memiliki beberapa disparitas yang cukup fundamental.” Kemajuan teknologi finansial atau financial technology (fintech) membuat orang semakin mudah mengakses keuangan tanpa melalui bank, terutama...

Awas! Kenali Modus Bobol Rekening Viral Lewat HP Di Indonesia

Awas! Kenali Modus Bobol Rekening Lewat HP Yang Sedang Viral. Sahabat GandengTangan, modus bobol rekening melalui handphone sedang marak dan menimbulkan kekhawatiran bagi masyarakat. Namun, hal ini bukanlah yang sepatut nya ditakuti, oleh karena itu, sebagai pencegahan terjadi nya kena bobol rekening kita harus lebih extra berhati-hati. Sahabat, inilah...

Mengamankan Password dengan Melakukan 5 Tips ini!

Menjaga keamanan password kamu sama dengan menyelamatkan data pribadi kamu agar tidak terjadi kebocoran. Di tengah kecanggihan teknologi saat ini, keamanan siber perlu jadi pusat perhatian utama kamu, Sahabat GandengTangan. Iya, setelah banyak adanya kebocoran data dari berbagai platform, kita perlu memastikan bahwa password akun yang kita miliki sudah...

Terjebak Antara Kesehatan dan Keuangan di Tengah Pandemi Covid-19, Pilih Mana?

“Pekerjaan memaksa kita untuk ke luar rumah di tengah pandemi #Covid-19. Mau di rumah terus, tapi nanti enggak ada pemasukan sama sekali. Gimana dong?” Saat ini banyak dari kita yang terjebak antara harus ke luar rumah dan berhadapan dengan keramaian dunia luar atau diam di rumah tapi enggak ada...

4 Investasi Berharga untuk Hari Tua

Investasi bukan hanya untuk kebebasan finansial. Kamu juga perlu melakukan 4 investasi berharga ini untuk hari tua. Apa saja 4 investasi hari tua? Simak artikel ini ya! Jika selama ini kamu berpikir bahwa investasi hanya berbentuk dana atau aset, artinya kamu keliru. Nyatanya, jenis investasi bisa sangat beragam, mulai...

4 Hal Sederhana yang Punya Dampak Baik Bagi UMKM Indonesia

Percaya nggak kalau hal kecil yang kita lakukan ternyata punya dampak besar untuk orang sekitar? Hal itu pula yang mengawali perjalanan GandengTangan sejak awal berdiri hingga saat ini. Berawal dari keinginan untuk membuka akses pendanaan mikro terhadap UMKM Indonesia, kami mulai melangkah dan mendirikan GandengTangan. Setelah lima tahun berdiri,...